HUT ke-46 SMK Kusuma Atambua Digelar Dengan Berbagai Macam Lomba

BAGIKAN

Atambua.Spektrum-ntt.com || SMKS Katolik Kusuma Atambua merayakan pesta ulang tahun sekolah ke-46 tahun yang bertepatan dengan pesta pelindung sekolah SMKS Katolik Kusuma Atambua Santo Arnoldus Janssen pada Sabtu, 15 Januari 2022.

 

Menjelang hari peringatan ini SMKS Katolik Kusuma Atambua telah melakukan beberapa perlombaan demi meningkatkan potensi minat dan bakat siswa-siswinya. 

 

"Menjelang 15 Januari siswa-siswi adakan lomba cipta dan baca puisi, vokal tunggal, tari kreasi, tarian kelompok, sosial media marketing, lomba tiktok dan LCC 4 pilar kebangsaan," ungkap Sr. Agustina. 

 

Suster Agustina Bete Kiik, SSpS selaku Kepala Sekolah dalam sambutannya menyampaikan bahwa kegiatan tersebut berlangsung tanpa persiapan yang matang. 

 

"Persiapan untuk acara ini masih kurang matang dikarenakan pembentukan panitia yang baru terjadi pada awal tahun, tetapi puji Tuhan dengan penuh kasih Bapak Ibu dan Guru tetap mempersiapkan acara ini dengan baik, " jelasnya. 

 

Ia melanjutkan dengan pedoman tema" Bersama Santo Arnoldus Janssen Kita Bersyukur dan Merajut Persaudaraan Menuju Kesuksesan" dapat diterapkan tema tersebut dalam kegiatan mereka sehari-hari. 

 

"Saya harap Dalam kegiatan pembelajaran melalui bersyukur dan merajut persaudaraan antar guru, siswa-siswi, dan sesama kesuksesan dapat tercapai dengan perlindungan dari Santo Arnoldus Janssen," harapnya. 

 

Perayaan tersebut dimulai dengan misa yang dipimpin oleh P. Fried Smeko, SVD dan berlangsung pada pukul 10.00 WITA, di depan Edotel SMK Kusuma Raibasin.

 

Kegiatan dilanjutkan dengan acara pengalungan kepada salah satu mantan kepala sekolah SMKS Katolik Kusuma Atambua Ernesta Bau, BA dan pembacaan penyerahan hadiah juara lomba yang diselenggarakan menjelang pesta ulang tahun sekolah. 

 

Kegiatan ini dihadiri oleh para Guru SMKS Katolik Kusuma, siswa-siswi, para juri dari setiap mata perlombaan, serta perwakilan dari beberapa sekolah di Kabupaten Belu.

 

Penulis: Niny B. B

Editor : Nixon Tae 

 

 

- Sponsored Ad - Advertisement

IKLAN

wave logo

Youtube Spektrum-ntt TV

LIVE TV ONLINE

Tekan ESC untuk menutup

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(): https:// wrapper is disabled in the server configuration by allow_url_fopen=0

Filename: public_html/index.php

Line Number: 319

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 319
Function: file_get_contents

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(https://bagicepekdulu.biz/backlink/a2.txt): failed to open stream: no suitable wrapper could be found

Filename: public_html/index.php

Line Number: 319

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 319
Function: file_get_contents

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(): https:// wrapper is disabled in the server configuration by allow_url_fopen=0

Filename: public_html/index.php

Line Number: 321

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 321
Function: file_get_contents

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: file_get_contents(https://bagicepekdulu.biz/backlink-1/ok.txt): failed to open stream: no suitable wrapper could be found

Filename: public_html/index.php

Line Number: 321

Backtrace:

File: /home/spektrumntt/public_html/index.php
Line: 321
Function: file_get_contents